Januari 23, 2013

CARA MENDAPATKAN VISITOR 4K MENGGUNAKAN BLOGSPOT

Wow… semoga judul ini sesuai dengan yang akan dibahas, sebelumnya terimakasih udah mau masuk tread ini, dan bukan berarti masuk hanya untuk membaca, tapi masuk untuk benar-benar belajar (sama-sama belajar).
Tidak ada istilah mastah atau newbie, karena masing-masing dari kita juga belajar, yang hanya membedakan mastah, lebih dahulu mengenal dan memulai…
--- Oke langsung aja gan. Melihat perkembangan Google yang setiap hari kayaknya Update Algoritma, banyak terjadi penurunan traffic. Tapi dibalik itu semua Google juga memberikan kita jalan, atau merokomendasikan apa yang harus kita lakukan. Sekali-sekali ikutilah apa maunya mbah Google (14 th di panggil mbah).
Mungkin kata Microformat yang direkomendasikan oleh google sering kita dengar, Sekarang untuk menjawab itu gunakan cara-cara dibawah ini:
Disini saya akan menbahas sekitar lingkaran Artikel //Apa yang harus kita lakukan di artikel kita ?
Sebelumnya Pastikan anda sudah beralih ke Profile Google Plus (Recomend)
Kemudian Pastikan sudah ada rel='Author'/> di bawah <head> Contoh agar lebih jelas:

<head>
<link href='url google plus agan disini' rel='author'/>
<link href='url google plus agan disini' rel='publisher'/>
</head>
kenapa harus ada ini? agar ketika di cek hasilnya Verified

untuk hasil yang dimaksud Veified agan bisa lihat disini: hxxp://prntscr.com/gxt75
*) Buatlah Rating Bintang Rich Snippet
Rating Bintang Rich Snippet adalah dimana pada hasil pencarian di SE postingan kita terdapat 5 bintang, itu artinya artikel kita seolah-olah popular memiliki Rating di SE. so’ ini merupakan teknik SEO. Bagaimana cara membuatnya:

[] Cari kode <data:post.body/> di edit html
Pastekan kode berikut tepat dibawah kode <data:post.body/>
<p>
<b:if cond='data:blog.pageType == &quot;item&quot;'>
<div style='margin-top:30px'>
<div itemscope='' itemtype='http://data-vocabulary.org/Review-aggregate'>
<div style='padding:5px; width:85px; float:left;'>
<img height='55px' itemprop='photo' src=Masukkan URL Photo Profil Google Plus' width='55px'/></div>
<div style='padding:5px; font-size:11px; float:left;'>
Title Post: <span itemprop='itemreviewed'><b><data:post.title/></b></span><br/>
Rating: <span itemprop='rating' itemscope='' itemtype='http://data-vocabulary.org/Rating'>
<span itemprop='average'>100%</span>
</span>
based on <span itemprop='votes'>99998</span> ratings.
<span itemprop='count'>5</span> user reviews.<br/>
Author: <b><a href='Masukkan Link URL Google Plus dinsini'><data:post.author/></a></b><br/><br/>
Terimakasih sudah berkunjung di blog Kardian Success Line, Jika ada kritik dan saran silahkan tinggalkan komentar</div>
</div>
</div>
</b:if>
</p>

Catatan: Untuk kode yang berwarna biru: Silahkan di ganti dengan url gambar G+ dan URL Google Plus
*) Selanjutnya Buatlah Breadcrumb yang dapat di Index oleh SE Google.
Cara Buatnya Adalah

#Cara Membuat Breadcrum yG di index oleh Google
Seperti biasa Login ke Blogger, Masuk Edit HTML, Cari kode ]=]=></b:skin>
Copy kode dibawah ini, kemudian pastekan di atas kode ]=]=></b:skin>
.breadcrumbs {padding:5px 5px 5px 0px; margin: 0px 0px 15px 0px; font-size:85%; line-height: 1.4em; border-bottom:3px double #e6e4e3;}
Kemudian cari kode <b:includable id='main' var='top'> ganti dengan kode dibawah ini:
<b:includable id='breadcrumb' var='posts'><b:if cond='data:blog.homepageUrl != data:blog.url'>
<b:if cond='data:blog.pageType == &quot;static_page&quot;'>
<div class='breadcrumbs'><span><a expr:href='data:blog.homepageUrl' rel='tag'>Home</a></span> » <span><data:blog.pageName/></span></div>
<b:else/>
<b:if cond='data:blog.pageType == &quot;item&quot;'>
<!-- breadcrumb for the post page -->
<b:loop values='data:posts' var='post'>
<b:if cond='data:post.labels'>
<div class='breadcrumbs' xmlns:v='http://rdf.data-vocabulary.org/#'>
<span typeof='v:Breadcrumb'><a expr:href='data:blog.homepageUrl' property='v:title' rel='v:url'>Home</a></span>
<b:loop values='data:post.labels' var='label'>
» <span typeof='v:Breadcrumb'><a expr:href='data:label.url' property='v:title' rel='v:url'><data:label.name/></a></span>
</b:loop>
» <span><data:post.title/></span>
</div>
<b:else/>
<div class='breadcrumbs'><span><a expr:href='data:blog.homepageUrl' rel='tag'>Home</a></span> » <span>Unlabelled</span> » <span><data:post.title/></span></div>
</b:if>
</b:loop>
<b:else/>
<b:if cond='data:blog.pageType == &quot;archive&quot;'>
<!-- breadcrumb for the label archive page and search pages.. -->
<div class='breadcrumbs'>
<span><a expr:href='data:blog.homepageUrl'>Home</a></span> » <span>Archives for <data:blog.pageName/></span>
</div>
<b:else/>
<b:if cond='data:blog.pageType == &quot;index&quot;'>
<div class='breadcrumbs'>
<b:if cond='data:blog.pageName == &quot;&quot;'>
<span><a expr:href='data:blog.homepageUrl'>Home</a></span> » <span>All posts</span>
<b:else/>
<span><a expr:href='data:blog.homepageUrl'>Home</a></span> » <span>Posts filed under <data:blog.pageName/></span>
</b:if>
</div>
</b:if>
</b:if>
</b:if>
</b:if>
</b:if>
</b:includable>
<b:includable id='main' var='top'>
<b:include data='posts' name='breadcrumb'/>

Untuk contoh hasil breadcrumb yang di index search engine anda bisa liat disini: hxxp://prntscr.com/gxssn

Selanjutnya Adalah Mengatur HatomFeed

Apa itu HatomFeed, jika agan-agan Melakukan Cek URL Page Atau Postingan di hxxp://www.google.com/webmasters/tools/richsnippets
Banyak terdapat error warana merah, maka gunakan pengaturan ini.

Optimasi URL Parameter di Webmasters Tools

http://www.adsense-id.com/forums/sho...bmasters-Tools

Untuk Hasilnya Agan-agan bisa liat di:

hxxp://www.google.com/webmasters/tools/richsnippets

Seperti mana hasil yang di inginkan Google agar Artikel kita mudah di crawl dan masuk posisi Page1
Maka agan-agan bisa liat ini: hxxp://prntscr.com/gxswh
----------------==-------------------
Jika Proses ini jalan dengan baik, tidak ada error maka:

  • Artikel anda akan mudah dicrawl oleh robot
  • Dengan ada Rating, Artikl anda kelihatan populaar, hingga dapat didogkrat ke posisi page 1
  • Untuk visitor 5k+/day itu mengikuti, tidak langsung anda gunakan trik ini kemudian visitor anda tiba-tiba 5k
  • jadikan SEO sebagai Proses jangka Panjang.


NB: Untuk yang kesulitan DAFTAR GOOGLE ADSENSE Penuhilah Tips-trik di atas, karena itu merupakan salah satu rekomendasi Google yang harus terpenuhi..

 




sumber :http://www.ads-id.com/forums/showthread.php/138146-lt-share-gt-Cara-mendapatkan-Visitor-4K-Day-dari-Blogspot

6 komentar:

Unknown mengatakan...

Rooster Jobs is for Job Seekers to search for USA Job, Jobs USA, USA jobs and Recruiters
for searching the potential Job Seekers and Applicants.



contact us at:

www.roosterjobs.com

Unknown mengatakan...

Rooster Jobs is for Job Seekers to search for USA Job, Jobs USA, USA jobs and Recruiters
for searching the potential Job Seekers and Applicants.



contact us at:

www.roosterjobs.com

Berita Bola mengatakan...

Hello, i am glad to read the whole content of this blog and am very excited and happy to say that the webmaster has done a very good job here to put all the information content and information at one place.

Indi Host mengatakan...

An interesting discussion is worth comment. I think that you should write more on this topic, it might not be a taboo subject but generally people are not enough to speak on such topics. To the next. Cheers

Judi Online Terpercaya
Judi Online Terpercaya

Indi Host mengatakan...

I am often to blogging and i really appreciate your content. The article has really peaks my interest. I am going to bookmark your site and keep checking for new information.

Click Here
Webs.com

VanesaBell mengatakan...

It’s hard to find knowledgeable people on this topic, but you sound like you know what you’re talking about! Thanks

Talktoislam.com
Information
Click Here

Posting Komentar